Perbedaan Perintah Copy Dan Cut Pada Komputer - Ketika
kita menggunakan komputer, pasti kita akan menemukan data yang sangat
banyak dan penempatannya tidak beraturan. Untuk itu, dikenalkanlah
sebuah perintah yang bernama "Copy" dan "Cut"
Mengenal yang namanya perintah "Copy" dan "Cut", sebenarnya memiliki fungsi yang sama saja. Meskipun memiliki fungsi yang sama, tetapi perintah "Cut" dan "Copy" sangatlah berbeda. Untuk itu, mari kita sama-sama belajar dan memahami perbedaannya.
Perbedaan Antara Perintah "Copy" dan "Cut" :
COPY
Copy
adalah perintah pada komputer untuk menduplikat/menggandakan sebuah
file atau teks yang dipilih dan kemudian menempatkannya pada posisi atau
lokasi lain tanpa menghilangkan file atau teks sebelumnya yang sudah
ada.
CUT
Cut
adalah perintah pada komputer untuk memotong sebuah file atau teks yang
dipilih dan kemudian memindahkannya pada posisi atau lokasi lain.
Tetapi, file sebelumnya yang sudah kita potong akan menghilang dan
berpindah pada tempat yang baru
Agar lebih paham lagi, mari kita bedah kembali perbedaan antara "Copy" dan "Cut" menurut fungsi dan kegunaannya.
Fungsi Dan Kegunaan Perintah "Copy" dan "Cut" :
Copy = Menduplikat atau Menyalin atau Menggandakan atau Memindahkan file dan teks tanpa menghapus file dan teks yang sudah dipilih. File bisa berupa lagu, video, teks dan lainnya.
Cut
= Memotong/Memindahkan file atau teks yang sudah dipilih tanpa membuat
salinannya. File bisa berupa lagu, video, teks dan lainnya.
Contoh Penggunaannya :
1. COPY
Saya memiliki sebuah file dengan nama "Data1" yang berada di sebuah folder yang bernama "Tugas1". Lalu saya ingin menyalin file yang bernama "Data1" kedalam folder baru yang bernama "Tugas2" dengan perintah "Copy".
Maka file dengan nama "Data1" berjumlah 2 buah file pada folder yang berbeda. Yaitu berada pada folder dengan nama "Tugas1" dan "Tugas2". dan hasilnya tidak ada data yang terhapus saat memindahkannya, yang terjadi hanya membuat file tersebut menjadi 2 buah file.
2. CUT
Saya memiliki sebuah file dengan nama "Dataku1" yang berada di sebuah folder yang bernama "Tugasku1". Lalu saya ingin memindahkan file yang bernama "Dataku1" kedalam folder baru yang bernama "Tugasku2" dengan perintah "Cut".
Maka file dengan nama "Dataku1" pada folder "Tugasku1" sekarang berpindah tempat atau lokasi penyimpanannya ke folder baru yang bernama "Tugasku2". Dan sekarang file pada folder "Tugasku1" telah menghilang, karena sudah dipindahkan pada folder baru yang bernama "Tugasku2". Otomatis, ketika ingin membuka file "Dataku1", lokasi file tersebut berada di folder baru dengan nama "Tugasku2".
KESIMPULAN:
Copy = Menyalin (Menduplikat)
Cut = Memindahkan (Memotong)
Nah, sampai sini sudah paham? Saya rasa sih sudah ya karena saya menjelaskannya sudah sangat detail dan sesederhana mungkin. Tapi, jika masih bingung silahkan berkomentar saja agar bisa dibantu. Semoga artikel ini bisa bermanfaat.
Maka file dengan nama "Dataku1" pada folder "Tugasku1" sekarang berpindah tempat atau lokasi penyimpanannya ke folder baru yang bernama "Tugasku2". Dan sekarang file pada folder "Tugasku1" telah menghilang, karena sudah dipindahkan pada folder baru yang bernama "Tugasku2". Otomatis, ketika ingin membuka file "Dataku1", lokasi file tersebut berada di folder baru dengan nama "Tugasku2".
KESIMPULAN:
Copy = Menyalin (Menduplikat)
Cut = Memindahkan (Memotong)
Nah, sampai sini sudah paham? Saya rasa sih sudah ya karena saya menjelaskannya sudah sangat detail dan sesederhana mungkin. Tapi, jika masih bingung silahkan berkomentar saja agar bisa dibantu. Semoga artikel ini bisa bermanfaat.
Yang Mungkin Kamu Cari:
- Perbedaan Windows Dan Linuk Yang Wajib Diketahui
- Cloud Computing Meningkatkan Produktivitas Dan Daya Saing Perusahaan
- Apa Itu Embedded System?
- Contoh Peraturan Perundang-Undangan Tingkat Pusat
- Cara Mengatasi Stress Dalam Hubungan Percintaan
- Kriteria Manajer Proyek yang Baik Dan Bertanggung Jawab
- Komponen Layanan Cloud Computing Yang Wajib Diketahui
- Pengertian Cloud Computing Beserta Contohnya
- Jenis Layanan Cloud Computing Yang Wajib Diketahui
- Model Penyebaran Cloud Computing, Lengkap!
- Karakteristik Cloud Computing Yang Wajib Diketahui
- Aplikasi Pendeteksi Lagu Di Android Dan iPhone Terbaik
- Cara Mematikan Firewall Di Windows 7
- Perbedaan Undo Dan Redo Pada Komputer
- Cara Mengatasi Error MSCVP120.dll Pada Komputer
- Contoh Soal Dan Jawaban Tentang Struktur Data
- Contoh Soal Dan Jawaban Programming Tentang PHP
- Contoh Program C++ Menghitung Keliling Lingkaran
- Membuat Program Menghitung Luas Lingkaran Pada C++
- Membuat Aplikasi Pendaftaran Siswa Baru Berbasis Web Sederhana
- Perbedaan Copy Dan Paste Pada Komputer
- Perbedaan Copy Dan Cut Pada Komputer
Post a Comment for "Perbedaan Copy Dan Cut Pada Komputer"