Assalamu 'alaikum Wr. Wb.
Kepada bapak kades/lurah yang kami hormati,
Kepada para staf pamong praja desa dan tokoh masyarakat yang kami muliakan,
dan segenap karang taruna yang berbahagia,
Marilah
kita memanjatkan puja dan puji syukur kepada Allah Ta'ala, karena
rahmat dan hidayah yang dilimpahkan kepada kamir sekalian, sehingga kita
semua dapat bertemu pada acara penyambutan mahasiswa KKM mulai
tanggal............ sampai dengan tanggal ......
Bapak-bapak dan saudara sekalian yang kami hormati,
Perkenankanlah
kami sebagai wakil mahasiswa KKM untuk memberikan sedikit kata sambutan
pada siang hari Kami berterima kasih kepada pembawa acara yang memberi
kesempatan untuk berbicara di sini.
Bapak-bapak dan hadirin sekalian yang berbahagia,
Kami
serombongan tidak menyangka kalau kedatangan kami dalam rangka kuliah
kerja nyata di desa ini mendapat sambutan yang begitu hangat dari warga
di desa/kelurahan ini, sampai-sampai saya merasa terharu. Apalagi
kedatangan disambut dengan acara yang demikian resmi. Kami ucapkan
kepada seluruh warga desa........ Semoga bapak ibu mengerti maksud
kedatangan kami.
Bapak Ibu sekalian yang kami hormati.
pada
perjumpaan kita ini, kami sangat berharap agar bapak ibn-ibu serta
warga masyarakat terutama pemudan dan remaja karang taruna mendukung aya
yang kami programkan. Sebab segala program yang kami terpakan sudah
disediakan atau direncanakan oleh perguruan tinggi yang telah disetujuip
oleh pemerintah. Semua apa yang kami berikan nanti baik berupa kegiatan
fisik maupun mental semata-mata demi mendukung kemajuan desa bapak ibu
sekalian, walaupun kami hanya sekedar mahasiswa yang menjalankan tugas
dari kampus, akan tetapi kami pasda prinshipnya akan menjalankan program
KKM ini dengan penuh semangat.
Bapak ibu sekalian yang kami hormati
sebelum
kami sampaikan kepada kepada warga disini bahwa kebiasaan dam adat kami
mungkin berbeda dengan adat di desa ini, oleh karena itu jika kami
disini bersikap kurang sopan atau kurang baik. atau menyalahi aturan
sudilah bapak ibu memperingatkan, menegur atau mengarahkan
bagaimana seharusnya kami bersikap.
Bapak
ibu sekalian, kiranya cukup sekian dahulu sambutan kami akhirnya
selamat berjuang kepada teman-teman KKM (Kuliah Kerja Mahasiswa).
Wassalamu'alaikum Wr. Wb.
Mungkin Yang Kamu Cari:
- Pidato Hari Santri Nasional || Sejarah 22 Oktober
- Susunan Kalimat Penghormatan saat berpidato
- Kaum Muda dan Kepemimpinan Transformatif
- 5 Puisi Indah Penuh Inspirasi
- Tujuh Langkah dalam Mempersiapkan Pidato
- Sambutan Kepala Desa HUT RI ke 71 simple
- Contoh Pidato HUT RI Ke 74 2019 Ketua Pemuda (Karang Taruna)
- Contoh Pidato Tentang Bahaya Korupsi Bagi Kehidupan
- Pidato Kewajiban Mencari Ilmu | Menciptakan Generasi Penerus Harapkan Bangsa
- Contoh Pidato Keutaaman Ilmu
- Contoh Pidato Memperingati Hari Ibu
- Contoh Pidato tentang Pemasanan Global ( GLOBAL WARMING )
- Contoh Pidato Peduli Lingkungan Hidup
- Contoh Pidato Pada Acara Hari Kesehatan Nasional
- Contoh Pidato Tentang Bahaya Korupsi
- Contoh Pidato Pemimpin dan Kepemimpinan
- Contoh Pidato Hikmah Peringatan Kelahiran Nabi Muhammad
- Hubungan antara Berbicara dengan Menyimak, Membaca dan Menulis
- CONTOH MONOLOG - Kegiatan Berkomunikasi Satu Arah yang Baik dan Benar
- Teks Pidato Bahasa Inggris dalam Rangka Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW
- Rambu-rambu dan Fungsi dalam Berbicara
- Contoh Pidato Hari Pendidikan Nasional
- Contoh Pidato Kepemimpinan Dalam Pandangan Islam
- Contoh Pidato Memperingati Hari Kartini
- Contoh Pidato Hari BRIMOB 14 November 1946
- Contoh Pidato Pada Acara Tasyukuran Menempati Rumah Baru
- Pidato Sambutan Hari Sumpah Pemuda | 28 Oktober 2019
- Contoh Pidato Sambutan Ketua Panitia Pemilihan Kepala Desa
- Pidato Akhir Tahun Desember atau Tahun Baru
- Sambutan Kepala Sekolah Menjelang Ujian Semester
- Sambutan Rapat Persiapan UTS oleh Kepsek
- Kumpulan Gambar Batik Ucapan Hari Batik Nasional
- Contoh Pidato Peringatan Hari Batik Nasional | 02 Oktober.........
- Contoh Pidato Pembentukan Panitia/TIM untuk segala Kegiatan
- Contoh Pidato Hari Tani 24 September Terbaru
- Contoh Pidato Mengenang Tragedi G30S (30 September) PKI
- Contoh Pidato Hari perdamaian Dunia | 21 September....
- Contoh Pidato Acara Haul Keluarga Besar
- Contoh Kalimat Halus Memecat Bawahan
- Pidato Hari Pencegahan Bunuh Diri Sedunia | 10 September.....
- Sambutan Wakil Mahasiswa KKM pada penerimaan mahasiswa KKM
Post a Comment for "Sambutan Wakil Mahasiswa KKM pada penerimaan mahasiswa KKM"