4 Cara untuk Mengambil Screenshot di Samsung A6

Bahkan hampir semua device android dari Samsung merupakan HP canggih yang memiliki fitur screenshot yang sudah disediakan sejak awal karena dianggap sesuai dengan perkembangan dunia teknologi dan informasi saat ini.
Langsung saja Beda HP bagikan langkah-langkah cara mengambil screenshoot atau tangkapan layar di Samsung Galaxy A6, A6+ sebagai berikut:
6 Cara Screenshot Layar Samsung A6 Hanya 1 Detik

  • Tentukan layar yang ingin mas bro screenshot di Samsung Galaxy A6, A6+. Misalnya mas bro ingin mengambil layar menu utama di Samsung Galaxy A6 atau A6 Plus, maka mas bro harus berada pada tampilan layar menu utama tersebut.
  • Berikutnya sentuh tombol power (jangan ditekan dulu) di Samsung Galaxy A6, A6+ mas bro.
  • Sentuh juga tombol volume bawah (jangan ditekan dulu) di Samsung Galaxy A6 dan A6 Plus mas bro.
  • Sekarang tekan tombol “Power” dan tombol “Volume Bawah (down)” tersebut secara bersama-sama untuk mengambil gambar screenshot pada Samsung Galaxy A6 dan A6 Plus.
  • Maka HP Samsung A6 atau A6+ mas bro akan mengeluarkan suara “Cekrek” seperti mas bro sedang mengambil gambar menggunakan kamera utama.
  • Sekarang mas bro bisa melihat hasil screenshot di “Gallery” Samsung Galaxy A6, A6+ mas bro.

Cara melakukan tangkapan layar Samsung A6 dan A6 Plus di atas juga bisa digunakan untuk mengambil gambar saat mas bro sedang bermain game, membuka aplikasi apa saja, dan lain sebagainya. Mas bro hanya cukup membuka game atau aplikasi yang ingin mas bro ambil gambarnya lalu melakukan cara yang sama seperti langkah-langkah di atas.
 
Samsung terus melanjutkan inovasi smartphone kelas Atas dengan masih melanjutkan pada seri Galaxy yang lebih canggih yaitu Samsung Galaxy S6 dengan fitur yang sangat dapat diandalkan. Salah satu fitur yang beda dari pada Samsung Galaxy sebelumnya yaitu fitur screenshot layar di Samsung A6, A6+.

Adapun cara screenshot layar Samsung A6, A6+ adalah sebagai berikut;

Cara Screenshot Layar Samsung A6, A6+dengan Mengusap layar

Cara screenshot ini memang unik dari pada Samsung Galaxy sebelumnya, hanya dengan mengusap layar Samsung A6, A6+ maka Gamabar layar dapat dengan mudah ditangkap. Adapun cara detail untuk screenshot layar dengan menggunakan tangan dengan cara mengusap layar yaitu; 



 
Lihat Yang Anda Cari: 

Post a Comment for "4 Cara untuk Mengambil Screenshot di Samsung A6"